" Dan diantara kekuasaanNya Dia memperlihatkan kepadamu kilat untuk(menimbulkan) ketakutan dan harapan, dan Dia menurunkan air hujan dari langit, lalu menghidupkan bumi dengan air itu sesudah matinya. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang mempergunakan akalnya."
No comments:
Post a Comment